Laporan Akhir I Modul I

Laporan Akhir

Percobaan 1 Modul 1

1. Jurnal  [Kembali]


2. Alat dan Bahan  [Kembali]

1. Gerbang NOT

2. Gerbang AND

3. Gerbang OR

4. Gerbang XOR

5. Gerbang NAND

6. Gerbang NOR

7. Gerbang XNOR

8. Saklar SPDT

9. Power

10. Logicprobe

3. Rangkaian  [Kembali]

Gambar 1.a Rangkaian percobaan tabel 1

Gambar 1.b Rangkaian percobaan tabel 2

4. Prinsip Kerja Rangkaian  [Kembali]

Kita mencoba memahami konsep kerja dari masing masing gerbang logika dan didapatkan bahwa:
1. Gerbang NOT : membalikan nilai Input.
2. Gerbang AND : Proses perkalian input.
3. Gerbang OR : Proses penjumlahan input.
4. Gerbang XOR : Mengetahui jumlah dari input yang 1 apabila ganjil maka akan aktif.
5. Gerbang NAND : membalikan nilai yang didapatkan di gerbang AND
6. Gerbang NOR: Membalikan nilai yang didapatkan di gerbang OR
7. Gerbang XNOR : Membalikan nilai yang didapatkan di gerbang XOR.

5. Video Rangkaian  [Kembali]

6. Analisa  [Kembali]

1. Analisa Perbedaan saat B1 dihubungkan ke clock dengan dihubungkan ke saklar

Jawab:

Perbedaan yang terjadi adalah output yang diberikan oleh gerbang logika . ketika B1 dihubung ke clock  maka jika clock berapa pada logika 1 maka semua gerbang mendapatkan logika pada kaki yang terhubung dengan clock dan sebaliknya. Sedangkan saat dihubungkan dengan saklar nilai dari B1 akan selalu konstan sesuai dengan apakah dia terhubung dengan VCC/GND.

2. Analisa perbedaan bentuk sinyal keluaran masing masing gerbang logika

Jawab:

1. Gerbang NOT : sinyal outputnya adalah kebalikan dari sinyal clock.

2. Gerbang AND : Ketika B0 = 0 maka output konstan di 0

                               Ketika B0 = 1 maka  output mengikuti sinyal clock.

3. Gerbang OR : Ketika B0 = 0 maka output mengikuti sinyal clock.

                            Ketika B0 = 1 maka output konstan di 1.

4. Gerbang XOR : Ketika B0 = 0 maka output mengikuti sinyal clock.

                               Ketika B0 = 1 maka output berkebalikan dari sinyal clock.

5. Gerbang NAND : Ketika B0 = 0 maka konstan di 1.

                                  Ketika B0 = 1 maka output berkebalikan dari sinyal clock.

6. Gerbang NOR : Ketika B0 = 0 maka output berkebalikan dari sinyal clock.

                              Ketika B0 = 1 maka output konstan di 0.

7. Gerbang XNOR : Ketika B0 = 0 maka output berkebalikan dari sinyal clock.

                                  Ketika B0 = 1 maka output mengikuti sinyal clock.

7. Link Download  [Kembali]

᭒ Aplikasi↠ klik disini
᭒ Gambar Rangkaian↠ klik disini
᭒ Video Percobaan↠ klik disini
᭒ Datasheet 74HC86 (XOR)↠ klik disini
᭒ Datasheet SN74HC266 (XNOR)↠ klik disini
᭒ Datasheet CDx4HC02 (NOR)↠ klik disini
᭒ Datasheet 74HC00 (NAND)↠ klik disini
᭒ Datasheet 74HC32 (OR)↠ klik disini
᭒ Datasheet 74HC14 (NOT)↠ klik disini
᭒ Datasheet 74HC08 (AND)↠ klik disini

Komentar

Postingan Populer